ANALISIS KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IX MTsS NURUL ISLAM WULUHAN POKOK BAHASAN PELUANG DI MASA NEW NORMAL TAHUN AJARAN 2022/2023

Authors

  • Risa Finariya Universitas Islam Jember
  • Tri Susilaningtyas Universitas Islam Jember
  • Muhlisatul Mahmudah Universitas Islam Jember

Keywords:

Analisis Kesulitan Belajar, Matematika, Materi Peluang

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kesulitan-kesulitan belajar siswa kelas IX MTsS Nurul Islam Wuluhan dalam mempelajari mata pelajaran matematika pada materi peluang. Jenis dan pendekatan dalam penelitian adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Adapun teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi,  angket/kuisioner, wawancara, tes, dan dokumentasi, sedangkan untuk pengolahan data menggunakan rumus persentase . Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kesulitan yang dihadapi siswa kelas IX Matematika dalam materi peluang adalah kesulitan dalam memahami konsep, kesulitan dalam memasukkan rumus yang sesuai dengan pertanyaan, dan kesulitan siswa dalam memahami bahasa dalam matematika (menggunkan operasi hitung yang benar, dalam proses belajar guru hanya mencatat pada papan tulis, kemudian siswa kurang keinginannya dalam mempelajari pelajaran tersebut sehingga bisa diambil kesimpulan bahwa terbukti adanya kesulitan pada pelajaran matematika pada materi peluang di kelas IX MTsS Nurul Islam Wuluhan

References

Ahmad Rosidi, & Edy Nurcahyo. (2020). Penerapan New Normal (Kenormalanbaru) Dalam Penanganan Covid-19 Sebagai Pandemi Dalam Hukum Positif. Ournal Ilmiah Rinjani: Media Informasi Ilmiah Universitas Gunung Rinjani , 8.2(21), 193–197.

Amanah, S. (2020). Analisis Faktor Penyebab Kesulitan Belajar Matematika Siswa Kelas VIII di SMP Negeri 2 Mrebet Kabupaten Purbalingga. http://repository.iainpurwokerto.ac.id/8919/

Grahastuti, D. A. D. (2020). Analisis Kesulitan Belajar dalam Memahami Konsep dan Penyelesaian Masalah pada Materi Peluang di Kalangan Siswa Asrama Kelas VIII SMP Aloysius Turi Tahun Pelajaran 2018/2019. 1–2.

Hasmira. (2016). Analisis Kesulitan Belajar Matematika Pada Peserta Didik Tunarungu Kelas Dasar III di SLB YPAC Makassar. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Hermawan. (2013). pengertian pembelajaran. http://eprints.umg.ac.id/3059/3/ BAB%20II.pdf <25 Mei 202).

Jamal, F. (2014). Analisis kesulitan belajar siswa dalam mata pelajaran matematika pada materi peluang kelas XI IPA SMA Muhammadiyah Meulaboh Johan Pahlawan. Jurnal MAJU (Jurnal Pendidikan Matematika), 1(1), 18–36. http://www.ejournal.stkipbbm.ac.id/index.php/mtk/article/view/232

Jamaris, Martini. 2015. Kesulitan Belajar: Perspektif, Asesmen, dan

Penanggulangannya. Bogor: Ghalia Indonesia

James L Marseel. (2012) pengertian belajar dan pembelajaran. https://www.materibelajar.id/2016/10/pengertian-belajar-dan-pembelajaran.html <25 Mei 2022>.

Karakter, P., Keluarga, L., & Tinggi, P. (2020). AT-TA’LIM Jurnal Kajian Pendidikan Agama Islam e. 2(April), 60–77. www.ejournal.annadwahkualatungkal.ac.id

Kasumawati, F., Hasan, M., & Ratnaningtyas, T. O. (2020). Kesiapan Menghadapi “New Normal.” Jam: Jurnal Abdi Masyarakat, 1(1). http://openjournal.wdh.ac.id/index.php/JAM/article/view/87

Meleong, L. J. 2012. "Metodologi Penelitian Kualitatif." Bandung: Remaja Rosdakarya.

Morgan. (2019). Variabel 9. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Morningrum, R. D., Sari, M., Magdalena, I., Hasanah, P., & Prastio, F. D. (2022). Analisis Pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) pada masa New Normal pada SDN Karawici 13. Yasin, 2(1), 11–21.

Perencanaan, K., Nasional, P., Republik, B., Abstraksi, I., Baru, N., Pembangunan, R., Menengah, J., Kunci, K., Journal, T. I., Planning, D., & Iv, V. (2020). Covid-19, New Normal, dan Perencanaan Pembangunan di Indonesia. Jurnal Perencanaan Pembangunan: The Indonesian Journal of Development Planning, 4(2), 240–252. https://doi.org/10.36574/jpp.v4i2.

Rahman, A. Y. U. W. (2018). Analisis Faktor-Faktor Penyebab Kesulitan Belajar Siswa Kelas X Akuntansi di SMK Negeri 6 Makassar. 1–13

Sadjana. (2012). Pengertian Pembelajaran. http://eprints.umg.ac.id/3059/3/ BAB%20II.pdf <25 Mei 2022).

Susanti, M.Pd, Uswatun Hasanah, M.Pd, et al. (2021). Landasan Pendidikan. Tahta Media Group. (https://books.google.com/books?hl=en&lr=&id= X5RCEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA37&dq=jurnal+tentang+pengertian++pendidikan&ots=7kTc5AHzMT&sig=eCcWrtOepUUaDi5Np4liGygIqes)

Slameto. 2015. Belajar dan Faktor-faktor Yang Mempengaruhi. Jakarta:PT

Rineka Cipta

Downloads

Published

2023-12-08

How to Cite

Risa Finariya, Tri Susilaningtyas, & Muhlisatul Mahmudah. (2023). ANALISIS KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IX MTsS NURUL ISLAM WULUHAN POKOK BAHASAN PELUANG DI MASA NEW NORMAL TAHUN AJARAN 2022/2023. INDOPEDIA (Jurnal Inovasi Pembelajaran Dan Pendidikan), 1(4), 1476–1486. Retrieved from https://indopediajurnal.my.id/index.php/jurnal/article/view/216